4.13.2009

MEMAHAMI KONSTALASI POLITIK PASCA PEMILU




Perhelatan politik nasional telah usai, pilihan legislative peiode tahun 2009- 2014 baru saja usai, walau perhitungan suaranya belum juga selesai. Dari data yang tercatat di situs resmi, diketahui Partai Demokrat di Jember mampu mengungguli Partai-partai besar yang selama ini malang melintang di Jember. Taruh saja Partai Golkar, PKB, dan PDIP yang dipemilu 2004 lalu menjadi partai dengan wakil paling banyak di gedung dewan, namun kini, situasi itu berubah drastis.

Partai Demokrat yang kelahirannya dibidani Presiden RI Sby, tampaknya mulai membuka mata semua pihak, dihampir semua Dapil di Jember pesona Sby mampu mengungguli Partainya kaum nahdliyin yang selalu umek setiap menjelang pemilu, hal itupulalah yang menjadikan partai kaum nahdliyin tersebut hancur lebur tak tentu arah, walaupun tidak semua kader mereka bisa dipecah belah oleh oknum-oknum yang menginginkan dirinya menjadi star di panggung politik.

Fenomena kemenangan Partai Demokrat , menjadi sangat menarik, ketika ada pihak-pihak yang mengkaitkan dengan sikap penguasa jember selama ini. Sudah bukan rahasia umum, penguasa jember memiliki sejarah yang cukup panjang. Naiknya Djalal jadi penguasa Jember, dulu didukung gabungan dua partai besar yakni, PKB dan PDI Perjuangan. Kini, pasca pencoblosan dan perhitungan suara Paraatai Demokrat menjadi unggul bakal membuat Pak Djalal sedikit pusing. Bagaia mana tidak, PKNU yang diharapkan bakal menjadi penyokong utamanya di Pilkada mendatang harus puas dengan hasil yang menyakitkan. PKNU yang pengurusnya banyak berasal dari pengurus PKB di pemilu 2004 lalu ternyata tidak mendapat dukungan seperti yang diharapkan. 15 kursi yang ditargetkan , trnyata hanya amampu diraih hanya sekitar 4- 5 kursi, itupun jika anantinya terdapat sisa suara yang diberikan padanya. jika tidak, mereka haru puas dngan posisi seperti apa adanya.


Dajal sebagai penguasa yang bakal mencalonkan kembali di Pilkada mendatang bisa jadi panik, melonjaknya suara Partai Demokrat seakan menyadarkan dirinya , untuk tidak menutup peluang bagi semua parpol menjalin akses dengannya. Fakta membuktikan, Partai Demokrat yang kini diprdiksi mendominiasi kursi di dewan bisa jadi menjadi pesaing kuatnya. Bisa saja, partai Demokrat mengusung lawan Djalal ditahun lalu yakni Baging Sutrisnadi, atau bisa jadi Saptono Yusuf, Ketua DPC Partai Demokrat yang maju sebagai representasi kader terbaik partai. Nah, disinilah, kejelian tim pendamping Djalal untuk mengkalkulasi . Jika tidak, jangan harap dapat kendaraan.



Baca Selengkapnya...

MENJELANG UAS, SISWA MULAI PANIK

Seminggu menjelang pelaksanaan ujian akhir sekolah, hampir sebagian besar siswa SD ,SMP,SMA panik. Pasalnya, dari beberapa sekolah yag bakal siswanya mengikuti ujian akhir sekolah, masih banyak siswa yang belum menguasai materi ajar yang disampaikan. Hal itu disampaikan oleh Silah, 13 salah seorang siswa kelas III di SMP wilayah. menurutnya, persiapan materi yang diterimanya masih jauh dari harapan. Terlebih jika dilihat dari persiapan sekolah-sekolah di kota, dirinya merasa ajauh dari harapan. naun demikian, dirinya tetap optimis untuk berhasil mencapai nilai yang ditargetkan orang tuanya.
Dia juag mnjelaskan minimnya sarana dan prasarana disekoalaj-sekolah wilayah, mulai dari buku sampai pada sarana penunjang, sementara pemeintah memberikan Ujian yang soal dan materinya sama antara sekolah di kota-kota besar dengan yang dipelosok, hasilnya sudah pasti dapat diterka " Begini pak, kai hanya belajar dengan sarana dan prasarana seperti ini, ditambah lagi kualitas belajar mengejar ayang sangat meprihatinkan, aagak level dech kalau dibandingkan dengan skolah dikota " ujarnya.

Hal sama juga disampaikan Yunita, siswa kelas IX di Perkotaan, dirinya yang disekolah afavoritpun belum bisa jamin kalau bakal mendapat anilai yang bagus, padahal sarana dan prasarana disekolahnya sudah bisa diandalka, aditunjang lagi pengayan materi yang diberikan oleh guru-guru disekolah, masih ditambah mengikuti lest di Lembaga bimbingan belajara, amakanya ketika diminta masukan mengenai kesiapan dirinya dan kawan-kawannya mengikuti Ujian akhir sekolah, dirinya memastikan sudaha siap, namun untuk mencapai hasil maksimal dirinya belum bisa menjamin " Wach kalau dari persiapan Pak, diosekolah kamji sudah tidak usah diragukan lagi, namun untuk mencapai hasil maksimal , kami belum bisa menjamin " ujarnya.

Ditempat berbeda, Kabid SD Dinas pendidikan jember Jumari, ketika dikonfirmasi seputar persioapan ujain akhir sekolah mengatakan


Baca Selengkapnya...

WISATA JEMBER PERLU BERBENAH


Pariwisata Jember hendaknya perlu berbenah , sebelum pelaksanaan Bulan Berkunjung ke Jember digelar beberapa saat lagi. Hal itu disampaikan oleh Umar Thayib, 56, wisatan asal kota kembang bandung. Dia mengatakana, kondisi pariwisata di kota suwar-suwir itu seperti berjalan ditempat. Sejak lima tahun lalu, tidak banyak perubahana, padahal nama jemberuntuk event-event wisata sudah mendunia, seiring dengan pegaleran Jember Fashion Carnaval . Seharusnya, apemrintah mulai melakukan identifikasi obyek wisata mana yang memrlukan perhatian serius, jika tidak jangan harap Jembr bisa dijual ke luar daerah.

Dia juga menyesalkan, masih belum berubahnya pelaku wisata di Jembr, meeka terkesan kurang ramah, terlbih dengan pendatang , padahal jika mereka memiliki insting berwira swastaa , meeka bisa menggarapnya dengan seius." Wach payah mas kondisinya tetap seperti saat lima tahun lalu ketika saya berkunjung ," aujarnya.

Hal sama juga disampaikan Siska, 21, Perempaun cantik asal kota Surabaya ini awalnya dengar Jember dari koleganya. Mereka sih bercerita kebaikan jembr saat ada JFC, tapi ketika hari ini saya menginjakkan kaki ke bumi suwar-suwir, trnyata hanya itau-itu saja, tidak ada yanag spesifik yang mampu mnjadi daya atarik wisatawan. harusnya Jember sudah mulai aaserius menggarapnya lho " Gini mas , aku baru pertama kali ke Jember, dan yach keewa sich tidak terlalu, tapi belum bisa menikmati keindahan jember " katanya malu- malu.

Sementara pakar Wisata jember Sirajudin saat dikonfirmasi seputar Pariwisata jembr menyebutkan, bahwa Pemerintah sudah mulai serius menggarap obyek wisata, terbukti beberapa event mampu menjadi magnet bagi wisatawan untuk berkunjung ke Jember. Namun dirinya berharap, agar kdepan untuk Membangun Pariwisata di Jembr perlu keterlibatan semua elemen, mulai rakyatnya, agen-agen travel, jotel dan restauran, juga pejabat-pejabatnya .(*)



Baca Selengkapnya...

  © Klik Duniaku Ch3ru_Pastyle 2009

Back to TOP